Quotes Cinta Brian Khrisna Menyentuh Romantis – Membuat novel yang puitis indah nan bermakna nama brian khrisna di Indonesia tak asing lagi di telinga pecinta novel. Mulai dari merayakan kehilangan,book of almost,this is why i need you dan kudasai. Brian Khrisna merupakan penulis yang puitis yang aktif di sosial media yang sering membuat tweet ataupun status tentang cinta yang bermakna dan mendalam. Entah karena itu galau,sedih,senang dan juga yang lain. Berikut ini beberapa kutipan cinta brian khrisna yang menyentuh yang kami ambil dari sosial media twitternya. Sebelumnya kami pernah membagikan artikel tentang Quotes Raditya Dika Yang Menyentuh yang bisa anda jadikan bahan bacaan yang menarik tentang percintaan.
Kata Bijak Cinta Brian Khrisna
Itu saja, Tuhan. Ku mohon”
Terkadang, pernah hidup dengan orang yang salah akan membawa jalanmu untuk bertemu dengan orang yang baik. Jikapun tidak, kau akan berada di jalan yang tepat untuk ditemukan oleh orang yang lebih baik.
Jika terus seperti ini, akan ada satu titik di mana orang yang biasanya selalu peduli padamu itu melangkah pergi dan tidak akan kembali lagi.
Memimpikan kamu adalah mimpi yang paling menyebalkan. Seakan bangun lalu menghadai kenyataan tak lagi terlihat menggiurkan.
Sedikit tentang Kutipan Cinta Brian Khrisnya Romantis yang bisa membuat anda klepek-klepek karena kata-katanya yang bermakna. Demikian informasi hari ini yang bisa kami sampaikan,semoga bermanfaat dan terinspirasi. Terima kasih telah membaca artikel ini. Jangan lupa untuk share artikel ini ya!